Bagai Pungguk Merindukan Bulan

Bagai Pungguk Merindukan Bulan adalah peribahasa yang kurang lebihnya berkaitan dengan harapan atau cita-cita yang terlalu muluk-muluk atau terlalu tinggi. Sedangkan arti lengkap peribahasa tersebut adalah sebagai berikut:

Bagai pungguk merindukan bulan
artinya:
Mengharapkan sesuatu yang mustahil dapat dicapai. 
Atau bisa juga dimaknai dengan mengharapkan sesuatu yang sulit atau hampir tidak dapat diraih bila dilihat dari kondisi yang ada.


Demikian arti peribahasa tersebut, semoga bermanfaat. :)